Buku Pakan Ayam Berbasis Jagung dan Fermentasi Biomassa

Buku Pakan Ayam Berbasis Jagung dan Fermentasi Biomassa

Buku Pakan Ayam Berbasis Jagung dan Fermentasi Biomassa

  • Penulis Prof. Dr. Wara Dyah Pita Rengga, S.T., M.T. Naila Khoirina Urwatun Wusko Fauzi Syah Putra Azizah Fitria Nugraheni
  • Penerbit Deepublish 
  • Kategori  Buku Referensi
  • Bidang Ilmu Peternakan
  • ISBN  978-623-02-6281-4
  • Ukuran  15.5×23 cm
  • Halaman xiv, 169 hlm
  • Tahun 2023

Buku ini memberikan wawasan tentang peternakan broiler dan pakannya, dapat digunakan untuk mata kuliah bahan makanan ternak, ilmu gizi ternak unggas, Teknologi dan Manajemen Ternak, untuk Jurusan ilmu peternakan. Selain itu buku ini berisi pengetahuan para peternak ayam, khususnya broiler. Kebutuhan pangan sesuai dengan umur dan hitungan sampai dengan panen terdapat pada buku ini. Peternakan ayam dapat meningkatkan konsumsi protein masyarakat dan keuntungan ekonomi. Dengan inovasi dan penerapan teknologi meningkatkan biaya pakan. Fokus s2pakan yang dibahas ditekankan pada kualitas bahan pakan secara biologi melalui fermentasi. Bahan hasil pertanian seperti jagung merupakan bahan utama pembuatan pakan unggas, yang mengandung serat kasar (lignin dan selulosa) yang tinggi. Kombinasi dengan limbah hasil pertanian, juga tidak kalah menghasilkan nilai nutrisi. Pemanfaatan pakan non konvensional seperti limbah hasil pertanian dapat dijadikan sebagai pakan alternatif bahan campuran yang dapat mengurangi penggunaan jagung dan bungkil kedelai dalam susunan ransum broiler.

Buku ini terdiri dari beberapa pembahasan, diantaranya:

  • Prolog
  • Brolier Sebagai Usaha
  • Pertumbuhan Ayam Broiler
  • Persiapan Peternakan Ayam Broiler
  • Manajemen Pemberian Pakan Ayam Broiler
  • Metode Penyusunan Pakan
  • Sumber Pangan Sebagai Ransum
  • Potensi Jagung Sebagai Ransum
  • Analisis Ekonomi Jagung
  • Fermentasi Pada Pakan Ayam
  • pengaruh Pakan Terfermentasi Pada Performa Ayam Broiler
  • Alur Proses Pembuatan Pakan Skala Produksi
  • Teknik dan Proses Produksi Pakan

Dapatkan buku-buku berkualitas hanya di Toko Buku Online Machidolia yang ada di Marketplace Shopee, Tokopedia, Lazada, dan Tiktokshop.  Segera kunjungi Toko kami dan dapatkan Vaucher Cashbacknya.

Kelebihan Produk di toko kami adalah

  • Buku Original
  • Dicetak dan dikirimkan langsung oleh penerbit
  • Buku Ber ISBN
  • Packing Aman dan Rapih
  • Garansi Uang Kembali atau Ganti Buku









Posting Komentar